Kamis, 14 Juni 2012

= Derma

DERMA
Manusia diciptakan dengan berbagai rupa
Duduk di warung sambil mendengarkan lagu syahdu

Insan manusia mendermakan rejekinya untuk kaum papa
Bagaikan bidadari di surga sedang duduk di bibir kolam madu 

by : wijanarko ( admin MAM )
09 Juni 2012

Tidak ada komentar:

Posting Komentar